
Mata kuliah Bahasa Indonesia bertujuan untuk membekali mahasiswa dengan keterampilan berbahasa secara baik dan benar dalam konteks akademik dan profesional. Materi dalam perkuliahan ini meliputi pemahaman terhadap kaidah bahasa Indonesia, kemampuan menyusun paragraf, menulis karya ilmiah, menyampaikan gagasan secara lisan, serta berkomunikasi secara efektif dan santun.
- Teacher: Nadia Nuraini [4B]